Manfaat Air Kelapa Untuk Kesehatan

adminDiposting oleh janganlupadotcom dateJumat, 08 November 2013

Air Kelapa
Selain air kelapa dapat melepas
dahaga, ternyata berguna bagi
kesehatan dan kecantikan. Tak heran
jika air kelapa ini sering dimanfaatkan
untuk pengobatan tradisional.
Air kelapa sering disebut sebagai
minuman alami penambah energi. Sebab
sifatnya mampu mengatasi dehidrasi
setelah berolahraga. Segelas air
kelapa bahkan sudah bisa memenuhi 10
persen kebutuhan kalium setiap hari.
Namun ada beberapa penyakit yang
bisa di obati menggunakan air kelapa
muda, salah satunya sebagai :
Demam berdarah
Dengan meMinum air kelapa muda hijau
yang dicampur dengan air perasan
jeruk nipis secara teratur. Dipercaya
memiliki khasiat untuk mengobati
demam berdarah
Cacingan pada anak
Mengobati perut cacingan pada tubuh
anak-anak. Dengan menambahkan
sedikit sari jeruk pada setiap gelas
air kelapa muda. Sebaiknya diminum
teratur 3x sehari.
Penetral Racun
Sudah lazim diketahui bahwa air
kelapa berkhasiat sebagai obat
berbagai jenis penyakit. Terutama
untuk menetralkan racun didalam
tubuh.
Kelelahan, letih, lesu
Minum air kelapa mudah hijau yang
dicampur sedikit gula,tambahkan es
jika perluma.
Gatal-gatal
Untuk mendapatkan khasiat darinya,
gunakan cara seperti ini : Rendam satu
genggam beras dalam air kelapa muda
yang masih berada dalam tempurung
selama 5-7 jam hingga beras terasa
asam. Lalu giling beras itu hingga halus
(menjadi tepung). Kemudian oleskan
bahan tersebut pada bagian tubuh
yang gatal, eksim, luka, atau telapak
kaki pecah. Lakukan setiap hari selama
3-4hari.
Luka bakar
Ternyata manfaat yang tak kalah
hebat adalah untuk mengobati luka
bakar, Silahkan dicoba dengan
menCampurkan sejumput bubuk kunyit
dan air kapur sirih dengan air kelapa.
Oleskan bahan tersebut pada bagian
yang terkena luka baker. Silahkan
dilihat khasiat yang ditimbulkan.

Jika sobat merasa artikel Manfaat Air Kelapa Untuk Kesehatan ini bermanfaat, silahkan Copas artikel ini, tetapi jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya seperti ini : Source:http://thekhuncoro.blogspot.com/2013/11/manfaat-air-kelapa-untuk-kesehatan.html.Saya lebih berterimakasih lagi jika sobat mau mencantumkan link hidup seperti ini : Source: http://thekhuncoro.blogspot.com/2013/11/manfaat-air-kelapa-untuk-kesehatan.html.Mohon dimengerti agar maraknya copas tanpa link sumber mereda, terima kasih.

0 komentar

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar